Trotol Dan Keriting Teratasi Melonku Panen Melimpah

Petani melon asal Sragen, Wahyu Widodo mencoba menanam melon jenis monalisa dengan aplikasi Paket DUO Ampuh, M21 dan Biotogrow. Wahyu mulai bertani baru satu tahun yang awalnya menanam cabai sebanyak 2 kali. Kini lahan bekas tanam cabai digunakan untuk menanam melon Monalisa. Wahyu menyemprot lahannya dengan M21 sebelum menutupnya dengan mulsa sebanyak 2 ml per liter. M21 ia campurkan saat pemupukan dan pengocoran. Dengan M21 penguraian pupuk lebih cepat dan juga dapat mengatasi serangan layu pada tanaman. Untuk penggunaan Biotogrow, Wahyu mengaplikasikan sebanyak 2 tutup per tangki dalam 7 hari…

Read More

Aplikasi M21 di Lahan Sawah Sebelum Tanam

Petani asal Sulawesi Tengah, Tanah Lanto, Torue, Kabupaten Parigi Moutong, Pak Ayu mengaplikasikan M21 untuk sawahnya. Sahabat Biotogrow, ketahui tata cara aplikasi dan manfaat M21 di lahan sawah: Campur 200 ml M21 atau untuk tangki 20/25 liter dengan air, dapat juga dicampur Herbisida/pembeku biji. Kemudian disempotkan di lahan sebelum padi ditanam Manfaat M21 pada lahan padi: Menyuburkan tanah Mengurai jerami/sampah Mengurai endapan kimia Merangsang tumbuh Tanah menjadi subur Hemat pupuk kimia Menetralkan PH tanah TEKNOLOGI DUO AMPUH, Biotogrow dan M21 DECOMPOSER adalah Solusi Cerdas dalam Menjaga, Merawat Tanaman dari  Awal…

Read More

Apa itu ZPT?

Dalam dunia pertanian dan tumbuhan ada zat yang berperan penting bagi pertumbuhan dan perkembangan. Tak asing lagi, Zat Pengatur Tumbuh atau ZPT adalah jawabannya. Zat Pengatur Tumbuh atau hormon (fitohormon) tumbuhan merupakan senyawa organik yang bukan hara, ZPT dalam jumlah sedikit dapat memacu, menghambat dan dapat merubah proses fisiologi tumbuhan. ZPT (Zat Pengatur Tumbuh) adalah Zat yang dihasilkan secara buatan (sintetis) dengan campur tangan manusia ataupun melalui rekayasa dan biasanya ZPT ini berhubungan dengan kimia. ZPT berperan sangat penting di dunia pertanian sehingga pemahaman tentang fungsi dan peran hormon terhadap…

Read More

Pertanian Rusak Subur Kembali

PERTANIAN RUSAK SUBUR KEMBALI

Kerusakan sawah akibat berbagai jenis hama adalah kendala umum para petani. Pak Narmin dari Sulawesi tengah mengalami hal ini sehingga sangat sulit menghasilkan padi yang normal dan subur. Rahasia pak Narmin dalam memperbaiki lahannya adalah dengan pengaplikasian Biotogrow. Alih alih sawahnya menjadi tahan hama dan hemat pupuk 30%. Hanya 3 kali penyemprotan dalam semusim yaitu pada masa anakan, masa bunting dan masa pengisian, dengan dosis 100 ml per tangki. Jadi 1 hektar sawah hanya membutuhkan 1 liter. Mudah bukan? Petani cerdas, hemat tenaga hemat waktu. TEKNOLOGI DUO AMPUH, Biotogrow dan…

Read More

Bakteri Unggulan BiotoGROW

Ketika mendengar kata “Bakteri” anda pasti mengidentifikasinya dengan sesuatu yang berbahaya. Bakteri adalah kelompok organisme yang tak kasat mata. Mereka dapat hidup di beragam tempat. Baik di dalam tubuh manusia maupun diluar, seperti di dalam tanah, di dalam air sungai maupun air laut. Makhluk yang super kecil ini memiliki peranan penting dalam kehidupan manusia. Mengapa bakteri tak selalu merugikan?, menurut fakta, terdapat 100 triliun bakteri baik yang menghuni tubuh manusia yang sebagian besar tinggal dalam usus. Tugas mereka adalah membantu kesehatan pencernaan, menyerang patogen-patogen berbahaya, dan membantu mengembangkan sistem kekebalan…

Read More

PESTISIDA + BIOTOGROW Memang AMPUH

Basuki SW, Petani padi asal Klaten berhasil mengatasi sawahnya dari wereng dan Scirpophaga innotata atau yang biasa disebut peggerak batang. Obat wereng yang dicampur dengan biotogrow adalah solusi ampuh untuk melenyapkan wereng dan penggerak batang, sawah pun tetap hijau dan subur, padi menguning cantik. Gak khawatir lagi pakai pupuk kimia karna ada BIOTOGROW!! Aplikasi penyemprotan bisa dicampur dengan pestisida kimia sehingga residu kimia dalam obat ternetralisir dengan aman. Pertanian masa kini, hemat waktu dan tenaga, harga sangat ekonomis dengan kualitas super fantastis, menghemat pupuk kimia 30% – 60%, meningkatkan hasil…

Read More

Budidaya Cabe Bebas Serangan Keriting, Panen Melimpah

cabe bebas keriting dengan biotogrow

Nama saya Hartono, petani asal Pracimantoro – Wonogiri. Saya bertanam budidaya cabe untuk pertama kali ini. kendalanya itu cabe kena penyakit keriting. Saya berikan Biotogrow dengan Insektisida, hasilnya Alhamdulillah.. dapat anda lihat, cabe saya pulih, segar – segar, buah lebat. Setelah mengenal Biotogrow, keriting lewat.. keriting teratasi. Hasilnya Alhamdulillah, panen melimpah. Saya aplikasikan 2 tutup Biotogrow/1 tangki air. Saya semprot seminggu sekali selama 2 bulan. Saya menanam cabe 10.000 batang, kira – kira ¾ hektar. Mari petani Indonesia, kita menggunakan Biotogrow.. Hasil melipah, petani sukses.. Biotogrow, panen tenaan.. Temukan Kami…

Read More